Breaking News

Sunday, 29 July 2012

Awal Pembuatan Blog Sampai Buat Website

Apa kabar sobat blogger? Kami harapkan sobat dalam keadaan baik-baik saja. dan menjalani puasanya dengan lancar.

Kali ini kami sharing awal ketertarikan kami didunia blogger,
Berawal dari sebuah tugas kuliah yang diberikan dosen kepada kami. yang mana disuru bikin blog dan mengirim url blog ke e-mail beliau, dari situ lah kami tertarik dunia blogger. dengan melihat blog-blog yang kami temukan dengan berbagai macam tampilan dan atributnya kami tertarik untuk merias blog kami.

Oya. blog pertama kami adalah irmansyaputra.blogspot.com yang mana ini adalah tugas blog kami yang diperintahkan dosen.

Setelah itu kami tertarik membuat blog yang akan kami kelolah, jadilah blog ini, karna kami kuliah dibagian komputer maka kami mengisi blog kami dengan yang berhubungan dengan komputer, mulai dari software.

Dan setelah beberapa bulan, kami putuskan untuk mengisi blog kami dengan informasi, berita, games dan lain-lain. agar blog kami ada selingan dengan informasi-informasi, informasi yang kami maksud adalah yang berhubungan dengan komputer internet,dll.

Dan berikutnya lagi kami menambahkan film. tapi tidak banyak. film yang kami anggap populer saja dan yang kami sukai yang kami muat.

Dan akhirnya kami, berkeinginan untuk membuat website, yang mana dihari artikel ini diterbitkan, kami sedang mengupload ke hosting kami. kali ini kami masih memakai hosting gratis, untuk kedepannya akan kami pikirkan lagi, apakah kami akan membeli domain.

Sobat blogger bisa melihat website kami disini. kalau belum bisa pada hari artikel ini diterbitkan. berarti kami sedang mengkonfigurasi website ini.

sekian dari kami, kami akan kabari secepatnya bila website ini siap untuk dipublikasikan, pada funpage blog ini. untuk itu jangan lupa like funpage blog kami difacebook.

Terima kasih

admin

No comments:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan menggunakan nama anda, atau akun anda
Jangan menggunakan "Anonymous"

Designed By Published By Kaizen Template - Support KaizenThemes